Tentang Direktorat RPIKK

Direktorat RPIKK adalah yang menaungi Direktorat Riset, PPM, Inovasi, Kewirausahaan dan Kemitraan ULBI. yang dimana melingkupi terkait bidang penelitian internal dan eksternal yang diakomodir bagian PPM serta bidang Inovasi melingkupi HAKI para dosen dan mahasiswa, Pusat Studi Asean, Warteg Bahari, Orange Press dan Kewirausahaan berperan dalam menggerakan mahasiswa/i dalam berkompetensi terkait produk-produk usaha yang memiliki value dan kebermanfaatan bagi pengguna/jasa. Bidang kerjasama melingkupi kegiatan aspek-aspek kerjasama dan kemitraan dengan instansi/perguruan tinggi negeri maupun swasta yang mencakup wilayah nasional maupun internasional

Berita Terbaru

SELAMAT! KEPADA YANG DINYATAKAN LOLOS PKM SEKOLAH VOKASI (DIKSI)

Tahun 2024 ini Kementrian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti) melalui Direkt…

PENGUMUMAN! Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) TELAH DIBUKA!

Program Pembinaan Mahasiswa Wirausaha (P2MW) merupakan program penguatan ekosistem kewirausahaan di…

PELATIHAN PENDAMPING PROSES PRODUK HALAL (PPH) BATCH 1 HALAL CENTER ULBI

Sabtu, 24 Februari 2024 DIR-RPIKK melalui Kabag. Inovasi dan Kewirausahaan sekaligus Ketua Halal Ce…

PENGUMUMAN! Penerimaan Proposal Penelitian dan PKM DIKTI Tahun 2024

Kementrian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi sudah …

ALHAMDULILLAH! ULBI MASUK PEMERINGKATAN PERGURUAN TINGGI KLASTER MADYA

Berdasarkan surat dari LLDIKTI No.1639/E5/AL.04/2023 Tentang Pengumuman Klasterisasi Perguruan Ting…

SHARING SESSION PROGRAM MATCHING FUND, PENELITIAN, DAN PKM

Rabu, 27 Desember 2023 melalui media Zoom Meeting Wakil Rektor III beserta jajarannya, mengadakan k…

Video Profil ULBI

Komentar

  1. Thank you ULBI. ULBI mengajarkan betapa pentingnya kedisiplinan dan memegang tanggung jawab. Terima kasih untuk semua pihak yang telah membentuk Saya seperti sekarang ini. I am ULBI, You're the next.

    Muhammad Tadung

  2. Kampus terbaik, mendidik lebih dari apa yang dibutuhkan di dunia kerja. Komitmen, kedisiplinan, tanggung jawab, leadership dan softskill lain yang telah diajarkan sejak kuliah sangat membantu saat kami telah lulus. Lulusan ULBI adalah lulusan siap pakai

    Ivana Saraswati

  3. Selama belajar di ULBI saya mendapatkan pengalaman lebih, terutama dibidang prakteknya. Apa yang diajarkan dosen menambah ilmu pengetahuan bagi saya. Untuk manfaat kompen mendidik saya untuk disiplin terhadap pekerjaan. Pesan untuk kedepannya semoga ULBI menjadi maju dan berkembang menjadi kampus swasta terkenal di riau dengan mahasiswa yang unggul dibidangnya

    Mas Grahito

Mitra Kerja Sama Kampus BUMN – APERTI BUMN

© ‧ Direktorat RPIKK. All rights reserved.